Latar Belakang Perusahaan

POLARIS

Kami percaya, di tengah ketatnya kompetisi, kolaborasi selalu bisa menjadi solusi dalam berkreasi.

Dalam bisnis, kolaborasi yang tepat akan menghasilkan pelayanan optimal yang selalu berhasil memuaskan pelanggan. Dengan dasar pemikiran inilah Polaris lahir dari kolaborasi 2 anak muda dengan keahlian yang berbeda.

Tentang Pendiri

IMG_0959as-removebg

Arnodya Rizkiawan

Nino

Kepiawaiannya dalam urusan manajemen pemasaran dan pengembangan bisnis membawanya berada di top management perusahaan multinasional dalam usia yang sangat muda. Dengan pengalamannya, ia tau apa yang dibutuhkan oleh pasar sehingga ia selalu berhasil mempertemukan pasar dengan industri.

WhatsApp Image 2021-09-11 at 11.20.30

Iif Ghofar Ismail

Iif

Ketertarikannya terhadap manajemen proyek sudah ditunjukan sejak ia masih kuliah. Dengan ribuan jam pengalaman di lapangan, ketangkasannya dalam manajemen operasi menjadi sangat terasah. Keberhasilannya memanajemeni proyek selalu membuatnya dipercaya memegang proyek yang lebih besar lagi. Dari proyek kecil hingga mega proyek sekelas proyek strategis nasional. Ia berprinsip kalau kualitas, waktu, dan efisiensi bukanlah sebuah pilihan. Ketiganya harus bisa dicapai secara bersamaan.

LAYANAN KAMI

Polaris

Konstruksi

Kami memberikan layanan konstruksi yang meliputi: Perencanaan, Desain, dan Pembangunan

Event Organizer

Konsep kreatif dan ide, Manajemen acara, dan Konstruksi venue dan stand

Kenapa Memilih Kami?

Dengan Profesionalitas kerja, kami selalu berhasil memberikan pelayanan terbaik terhadap klien kami. Pada akhirnya, kinerja kami selama bertahun tahun berhasil memberikan reputasi kami yang kredibel, baik di tingkat swasta, BUMN, maupun pemerintahan. Kami menyadari betul dalam memberikan layanan jasa, fleksibilitas juga memainkan peran penting dalam setiap layanan kami dengan tetap menjaga profesionalitas.

  • Profesionalitas
  • Kredibilitas
  • Fleksibilitas

Galeri

Portofolio

Dari Event Corporate Sampai Acara Pemerintahan

Dari Konstruksi Interior Sampai Jalan Toll

Latest Update

Home